Dalam rangka menghadapi Hari Raya Natal Tahun 2018 dan Tahun Baru 2019, Disperindagkop-UKM Kabupaten Pulang Pisau akan melaksanakan Pasar Murah disejumlah Kecamatan yaitu
- Kecamatan Kahayan Hilir pada Tanggal 18 Desember 2018
- Kecamatan Jabiren Raya pada tanggal 20 Desember 2018
- Kecamatan Kahayan Tengah pada Tanggal 22 Desember 2018